Rabu, 11 Januari 2012

Garuda OS

Selamat siang para pengunjung, saya mau share tentang Garuda OS. Mungkin kalian belum dengar tentang sistem operasi ini kan ? wajar saja Sistem Operasi ini baru dirilis tanggal 20 Mei lalu.

Garuda OS adalah Distro Linux buatan anak bangsa (Indonesia), Tampilannya sangat canggih, tidak kalah dengan tampilan windows 7, MAC OS X, dll (Saya kasih 4 jempol deh hehe).






Fitur :

  • Inti Kernel
  • Desktop KDE 4.6.3
  • Mendukung hampir semua paltform VGA (Nvidia, Ati Radeon, Intel, SIS,dll)
  • Mendukung bahasa Indonesia, Inggris Arab, dll (60 bahasa)
  • Mendukung Aplikasi dan Game berbasis Windows
  • Dan banyak lagi


Spesifikasi untuk menjalankannya

  • Processor : Atom, Pentium IV, Athlon Sempron (Sekelas Pentium IV)
  • Memory : RAM 512 MB, ada baiknya 1GB
  • Harddisk : Minimal 8GB, Rekomendasi 20GB
  • VGA : nVidia, ATi Radeon, Intel, Matrox
  • Soundcard : Onboard/Addon




Untuk Info Lebih lanjut Klik [SUMBER] (bukannya saya gk niat nulis mendingan anda langsung aja ke Sumbernya)
atau Langsung saja [Download] Garuda OSnya, (3.5GB)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HOT NEWS

Welcome In Kode Blogger

Contoh Sliding Login Dengan JQuery

Disamping ini adalah contoh Sliding Login menggunakan JQuery. Login Form Disamping hanya Contoh dan tidak dapat digunakan layaknya Login Form FB, Karena Blog ini terbuka untuk umum tanpa perlu mendaftar menjadi Member

Tutorial Blog

Untuk membuatnya Silahkan : Klik Disini

Member Login

Lost your password?

Not a member yet? Sign Up!